ANALISIS KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS II SEKOLAH DASAR
Main Article Content
Siti Kurniani Ningsih
Aam Amaliyah
Candra Puspita Rini
Kesulitan belajar matematika menjadi hambatan masalah dalam kehidupan sehari-hari sehingga perlu dikuasi dengan baik, namun Sebagian besar siswa mengganggap matematika adalah pelajaran yang sulit, khususnya siswa kelas II SDN Cirewed, persepsi bahwa matematika adalah pelajaran yang sulit diperkuat dengan hasil belajar matematika yang masih rendah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kesulitan belajar matematika dan faktor yang menyebabkan kesulitan belajar matematika. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan menggunakan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Pemeriksaan keabsahan data menggunakan triangulasi. Data dianalisis melalui langkah-langkah pengumpulan data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Responden pada penelitian ini berjumlah 11 orang yakni guru kelas II, dan 10 siswa kelas II SDN Cirewed. Berdasarkan hasil penelitian bahwa kesulitan belajar matematika siswa masih rendah dengan begini Guru harus lebih berkreatif dalam memilih metode pembelajarannya.
Aulia, L. A.-A. (2018). Kesulitan Belajar Anak Usia Sekolah Dasar. Maret 2018, Vol. 5, hal. 11-20,5,11-20.
Candra Puspita Rini, Een Unaenah. (2017). Pembelajaran Matematika Kelas Rendah. Tangerang: FKIP UMT Press. (2014).
Hamzah, Ali; Muhlisrarini; (2014). Perencanaan dan Strategi Pembelajaran Matematika. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Heruman. (2013). Model Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Faizah, S. N. (2017). Hakikat Belajar Dan Pembelajaran. Volume 1 Nomor 2 Tahun 2017, 1, 176-185.
Husamah, Y. P. (2016). Belajar dan Pembelajaran. Februari 2016.
Nurul Amallia, E. U. (2018). Analisis Kesulitan Belajar Matematika Pada Siswa. Attadib Journal of Elementary Education, Vol. 3 (2), Desember 2018, 3, 123-133.
Mawardi. (2019). Desain Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: Samudra Biru.
Moleong, Lexy J; (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya
Sugiyono. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: ALFABETA.
Suyatno. (2013). Mathematics Art Seni Berhitung Matematika. Tangerang: PT Pustaka Mandiri.
Rofiqi, Moh. Zaiful Rosyid. (2020). Diagnosis Kesulitan Belajar Pada Siswa. Malang: Literasi Nusantara.
Mulyono Abdurrahman. (2012). Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.
Ratna Wilis Dahar. (2011). Teori-teori Belajar & Pembelajaran. Bandung: Erlangga.
Marlina. (2019). Asesmen Kesulitan Belajar. Padang: Prenadamedia group.
Suwarto. (2018). Analisis Kesulitan Belajar Operasi Hitung Pada Siswa Kelas Satu Sekolah Dasar Vol 7, No 2, 2018, 285-294.
Husamah, dkk. (2016). Belajar dan Pembelajaran. Malang: UMM Press.